Hai Sahabat UniPin,
Merayakan Lebaran semakin seru bersama UniPin! Dapatkan Amplop THR spesial dari UniPin yang berisi banyak hadiah melimpah setiap top up game favorit kamu di website UniPin.
Cukup top up 20 ribu ke game favoritmu, kamu udah bisa langsung dapatkan Amplop THR spesial dari UniPin!
Isinya macam-macam, mulai dari merchandise Eksklusif dari game favoritmu, Voucher Diskon Grab, Voucher Diskon Janji Jiwa, Merchandise Eksklusif dari Axioo dan Taro serta bonus hingga total jutaan UniPin Credits sudah menanti untuk kamu menangkan.
Asyik bangetttt kann?? Amplop THR ini hanya ada selama tanggal 19 – 28 April 2023, jadi langsung aja simak cara dapetinnya di bawah ini yuk!
Syarat dan Ketentuan:
1. Periode Promo: 19 – 28 April 2023.
2. Login ke akun UniPin kalian sebelum melakukan transaksi di website UniPin (jika belum punya, bisa daftar gratis di sini www.unipin.com/register).
3. Program ini hanya berlaku untuk transaksi di game-game berikut ini:
MLBB, Free Fire, Ace Racer, Smash Legends, Lords Mobile, One Punch Man, MU Origin 2, MU Origin 3, LifeAfter, Never After, Super SUS, Cloud Song, Revelation Mobile, LITA, Point Blank, Dynasty Warriors, PUBG Mobile Voucher dan Voucher UniPin
4. Program ini hanya berlaku untuk pembayaran: DANA, OVO, Doku Wallet, Octo Clicks, Indomaret Payment Point, IM3, Tri (3), BNC Virtual Account, Hana Bank Virtual Account, BRI Virtual Account dan CIMB Virtual Account.
5. Minimum nilai top up sebesar Rp20,000, kemudian klik tulisan “Klik Di Sini” yang tertera di banner setelah transaksi selesai untuk dapatkan amplop THR nya.
6. Jika banner tersebut tidak muncul setelah melakukan transaksi sesuai syarat dan ketentuan berlaku, kalian bisa klik di sini.
7. 450 amplop THR akan dibagikan setiap hari nya kepada kalian semua.
8. 1 akun UniPin bisa mendapatkan Amplop THR berkali-kali setiap hari selama periode promosi.
9. User yang telah menjadi pemenang hadiah barang fisik akan mendapatkan hadiahnya paling lambat dalam 21 (dua puluh satu) hari kerja setelah data pemenang diterima dengan lengkap.
10. Kode voucher akan otomatis dikirimkan ke email UniPin yang terdaftar.
Disclaimer:
1. Keputusan UniPin dalam segala hal sehubungan dengan undian akan bersifat final dan konklusif.
2. UniPin berhak, atas kebijakannya sendiri dan mutlak, mengganti hadiah dengan hadiah lain dengan nilai yang sama, dalam keadaan tidak tersedianya hadiah asli, terindikasi barang ilegal atau tidak layak.
3. Semua hadiah tidak dapat dipindahtangankan dan tidak dapat ditukar dengan uang tunai/kredit.
4. Program ini tidak berlaku untuk karyawan UniPin dan reseller.
5. Pengiriman hadiah barang ditanggung oleh UniPin selama pemenang masih di Jabodetabek. Untuk pemenang di luar Jabodetabek, biaya pengiriman hadiah ditanggung oleh pemenang.
Ramadan bersama UniPin melimpah banget kan hadiahnya? Top up game favorit kalian hanya di UniPin, dapatkan Amplop THR spesial dari UniPin dan menangkan hadiahnya!!
Kamu juga bisa ikutan promo Ramadan Barokah lainnya dari UniPin loh, yuk klik link-nya di bawah ini!
Ramadan Barokah – Banyak Promo dan Hadiah Melimpah
Happy gaming, Sahabat UniPin!
Top up kredit game termurah dan tercepat hanya di www.unipin.com
Nantikan beragam promo menarik lainnya dengan follow akun social media UniPin dan YouTube: UniPin Gaming